Muara Teweh

Menteri Agama : Negara Tidak Menutup Mata Terhadap Jasa Besar Pesantren

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Menteri Agama Republik Indonesia, Prof. Dr. KH. Nasaruddin Umar, MA mengajak seluruh santri di Indonesia untuk terus berperan aktif dalam menjaga kemerdekaan dan membangun peradaban dunia yang damai, adil, dan berkeadaban. Pesan tersebut disampaikan dalam sambutan tertulis Menteri Agama yang dibacakan oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Barito …

Read More »

Rakor PHDI Barut: Perkuat Sinergi Lembaga Hindu untuk Pembinaan Umat dan Pelestarian Budaya

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Bupati Barito Utara, H Shalahuddin melalui sambutan tertulisnya yang dibacakan oleh Staf Ahli Bupati Bidang Politik dan Hukum, Drs. H. Ardian, secara resmi membuka Rapat Koordinasi Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Kabupaten Barito Utara bersama lembaga keagamaan Hindu, yang digelar di Aula Hotel Hayak Tamara Muara …

Read More »

Tim Futsal MAN Barut Wakili Kalteng di Ajang Nasional Jakarta

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Madrasah Aliyan Negeri Barito Utara (MAN Barut) terpilih sebagai wakil Kalimantan Tengah (Kalteng) untuk mengikuti Kejuaraan Futsal Series Tingkat Nasional di Jakarta. Tim Futsal MAN Barito Utara sebelumnya meraih kemenangan gemilang dengan menyisihkan 39 klub futsal se-Kalimantan Tengah dalam Kejuaraan Futsal Series Zona Palangka Raya pada …

Read More »

75 Kontingen Barut Ikuti HSP ke-97 dan IBAB

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Barito Utara, Rayadi, S.M, melaporkan kesiapan dan pelepasan kontingen Barito Utara yang akan mengikuti rangkaian kegiatan Hari Sumpah Pemuda (HSP) ke-97 dan Ikrar Bersama Anak Bangsa (IBAB) tingkat Provinsi Kalimantan Tengah di Kabupaten Sukamara. Acara pelepasan dilaksanakan di …

Read More »

Pemprov Kalteng Serahkan Bantuan Sarpras Sampah untuk Barut

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Bupati Barito Utara, H Shalahuddin, secara simbolis menerima bantuan/hibah sarana dan prasarana pengelolaan sampah dari Gubernur Kalimantan Tengah, H. Sugianto Sabran, pada Selasa (21/10/2025). Kegiatan berlangsung di Aula Jayang Tingang, Kantor Gubernur Kalimantan Tengah, usai pelaksanaan Rapat Koordinasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) bidang pertambangan. Bantuan tersebut …

Read More »

Kadis Nakertranskop UKM Barut Apresiasi Gathering Dunia Usaha

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Kabupaten Barito Utara melalui Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi dan UKM menyambut baik dan memberikan apresiasi atas terselenggaranya Gathering Badan Usaha Tahun 2025 yang digelar oleh BPJS Kesehatan Cabang Muara Teweh. Acara ini dilaksanakan di Gedung Balai Antang Muara Teweh, Senin (20/10/2025), dengan dihadiri oleh …

Read More »

BPJS Muara Teweh Dorong Kepatuhan Badan Usaha dalam JKN

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – BPJS Kesehatan Kantor Cabang Muara Teweh menggelar Gathering Badan Usaha Patuh dalam Program JKN Tahun 2025 di Gedung Balai Antang Muara Teweh, Senin (20/10/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi dan UMKM Kabupaten Barito Utara HM. Mastur beserta jajaran, serta perwakilan dari …

Read More »

Kesbangpol Barut Adakan Sosialisasi Peraturan Ormas

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Kabupaten Barito Utara melalui Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) menggelar kegiatan Pembinaan Organisasi Kemasyarakatan (Ormas) dan Sosialisasi Peraturan Perundang-undangan Tentang Ormas, di Aula Bappedarida Muara Teweh, Senin (20/10/2025). Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Utara, Drs. Muhlis, mewakili Bupati Barito …

Read More »

DPRD Barut Ajukan 3 Raperda Inisiatif, Tegaskan Komitmen untuk Rakyat

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – DPRD Kabupaten Barito Utara secara resmi menyampaikan tiga buah Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) inisiatif dalam Rapat Paripurna DPRD yang digelar di ruang rapat paripurna, Senin (20/10/2025). Adapun ketiga raperda tersebut meliputi Raperda tentang Penyelenggaraan Penghargaan Pendidikan, Raperda tentang Kepemudaan, dan Raperda tentang Bantuan Hukum bagi Masyarakat …

Read More »