Legislatif Kalteng

Sekda Inginkan Sinergi Antara DPRD dan Pemkab

TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Barito Timur (Bartim), Panahan Moetar, berharap sinergi antara DPRD dan pemerintah daerah semakin solid dan efektif setelah pengambilan sumpah/janji pimpinan DPRD Kabupaten Bartim yang berlangsung Senin, (21/10/2024). Sekda hadir mewakili Penjabat (Pj) Bupati Indra Gunawan dalam acara tersebut. Sekda menegaskan, bahwa terbentuknya …

Read More »

DPRD Murung Raya Ajak Warga Patuhi Aturan Berlalulintas di Jalan

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Murung Raya, Bebie, S.Sos.,S.H.,MM.M.AP, meminta seluruh masyarakat untuk mematuhi aturan lalu lintas di jalan.“Kita menghimbau masyarakat untuk taat aturan lalu lintas. Apalagi bulan ini ada gelar Operasi Zebra Telabagan dilaksanakan selama 14 hari dari tanggal 14 -27 Oktober 2024 …

Read More »

Ketua DPRD Bartim Hadiri Sosialisasi Penyusunan APBD 2025

TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Dalam upaya mempersiapkan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Tahun 2025, Kementerian Dalam Negeri menggelar sosialisasi Permendagri 15 Tahun 2024 tentang Pedoman Penyusunan APBD 2025 di Hotel Bahalap, Palangka Raya Kamis, (17/10/2024). Acara ini dihadiri oleh Tim Anggaran Pemerintah Daerah (TAPD) Kabupaten/Kota, Satuan Kerja Perangkat Daerah …

Read More »

Anggota DPRD ini Harapkan Masyarakat Gunakan Hak Pilihnya pada Pilkada Serentak

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Ardianto mengapresiasi kampanye dialogis dan tatap muka yang diadakan pasangan calon Bupati dan calon Wakil Bupati nomor 2 Ahmad Gunadi Nadalsyah dan Sastra Jaya (AGI-SAJA) yang dilaksanakan di beberapa tempat di daerah ini “Alhamdulillah saya ucapkan terima kasih kepada masyarakat Barito …

Read More »

Keempat Kalinya 11 Anggota DPRD Barut Mangkir Rapat Paripurna Pendapat Akhir Fraksi Perubahan APBD 2024

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Dimana pada Rabu tanggal 25 September 2024, Senin tanggal 30 September 2024, tanggal 1 Oktober 2024, dan pada Senin 7 Oktober 2024 rapat paripurna selalu gagal tidak memenuhi kourum. Dari 25 anggota DPRD Barito Utara yang hadir 12 orang anggota, 1 (satu) anggota izin, satu anggota …

Read More »

Semua Pelamar PPPK Bartim Terakomodasi

TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Penjabat (Pj) Bupati Barito Timur, Indra Gunawan, menegaskan, bahwa semua pegawai non-ASN yang melamar sebagai Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) terakomodasi tahun ini. Hal tersebut disampaikan oleh Indra usai mengikuti rapat lanjutan bersama Pemerintah Daerah dan DPRD Barito Timur terkait sinkronisasi formasi PPPK di Kabupaten …

Read More »

Pentingnya Uji Sertifikasi Kompetensi Wartawan

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Rahmanto Muhidin, S.Hi.,M.H, mengapresiasi kepada wartawan di Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah yang telah mengikuti uji Sertifikasi Kompetensi Wartawan. “Pentingnya rekan-rekan Wartawan mengikuti uji Kompetensi, karena mereka menjalankan tugas Perintah UU Pers,” tegas calon Wakil Bupati Murung Raya.Rahmanto juga berharap wartawan wajib menjaga etika, dan taat …

Read More »

DPRD Rapat Paripurna Usulkan Tiga Nama Calon Pimpinan DPRD Barito Utara

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – DPRD Kabupaten Barito Utara (Barut) melaksankan rapat paripurna DPRD, Selasa (1/10/2024). Dalam rapat paripurna tersebut DPRD Barito Utara sepakat mengusulkan 3 (tiga) tiga nama sebagai calon pimpinan DPRD Barito Utara untuk periode 2024-2029. Tiga figur yang diajukan sebagai calon pimpinan DPRD berasal dari Partai Demokrat (PD), …

Read More »

Pj Bupati Barito Utara Berharap APBD Perubahan 2024 Secepatnya Ditetapkan

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – DPRD Kabupaten Barito Utara telah beberapa kali melaksanakan rapat paripurna DPRD terkait pendapat akhir fraksi terhadap APBD Perubahan 2024 dan Raperda RPJMD tahun 2025-2045 mendapat tanggapan dari Pj Bupati Barito Utara Drs Muhlis, Selasa (1/10/2024). “Jadi harus kita pisahkan antara rapat paripurna yang memerlukan keputusan, 2 …

Read More »

Wakil Rakyat Murung Raya Bantu Warga Penderita Tumor Dapatkan Pelayanan Medis

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Anggota DPRD Murung Raya, Dina Maulidah, S.HI, menunjukkan kepeduliannya dengan langsung bertindak membantu warga atas nama Mitasi (44) yang menderita tumor sekitar 12 tahun.“Dari cerita ibu Mitasi, dirinya sudah 12 tahunan menderita tumor yang tumbuh membesar di area pipi kiri dan belum pernah ditangani secara serius,” …

Read More »