BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Rasa bangga dan apresiasi sebesar-besarnya ditunjukan Gubernur Kalsel H. Muhidin kepada Kepolisian Daerah (Polda) Kalimantan Selatan yang telah melakukan penanaman jagung di lahan rawa seluas 120 hektare yang berlokasi di Jalan Gubernur Syarkawi, Sei Tabuk, Kabupaten Banjar pada Selasa (15/4/2025) sore. Hal itu disampaikan Gubernur H. Muhidin …
Read More »Banjir Rendam Desa Muara Joloi, Kecamatan Seribu Riam, Aktivitas Warga Jadi Lumpuh
PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Hujan deras selama beberapa hari di bulan April tahun 2025 menyebabkan Sungai Barito meluap merendam sejumlah desa di Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah.Salah satu Desa Muara Joloi, Kecamatan Seribu Riam menjadi wilayah terdampak banjir paling parah, dengan ketinggian air mencapai 4 meteran, karena sejak senin malam …
Read More »Pemprov Kalsel Terima Bantuan DAK Nonfisik dari Perpusnas RI Sebesar Rp2 Miliar Lebih
BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (Dispersip) Kalsel menerima bantuan Dana Alokasi Khusus Nonfisik dari Perpustakaan Nasional Republik Indonesia sebesar Rp2.490.085.000. Bantuan ini diserahkan oleh perwakilan Perpusnas RI kepada Plt. Kepala Dispersip Kalsel Adethia Hailina saat kunjungan kerja reses Komisi X DPR RI di …
Read More »Pemprov Kalsel Siap Tindaklanjuti Arahan Pemeriksaan LKPD 2024
BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan mengikuti Entry Meeting Pemeriksaan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) serta Koordinasi pemeriksaan LKPD dan Laporan Keuangan Kementerian/Lembaga (LKK) tahun 2024 di lingkungan Direktorat Jenderal Pemeriksaan Keuangan Negara VI. Kegiatan ini dilaksanakan secara daring di Command Center Kantor Gubernur Kalimantan Selatan, Banjarbaru, Selasa (15/4/2025). …
Read More »Bupati Murung Raya, Heriyus Hadiri Pertemuan Strategis Bersama Komisi V DPR RI dan Kementrian RI
PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kalimantan Tengah (Kalteng) menggelar pertemuan strategis bersama sejumlah penjabat daerah dalam rangka berupaya merealisasikan rencana pembangunan daerah secara menyeluruh.Pertemuan ini diselanggarakan di kantor Gubernur Kalteng, dihadiri 13 pemimpin di kabupaten dan kota se-Kalimatan Tengah termasuk Bupati Murung Raya, Heriyus turut hadir, Senin (14/4/2025).Diketahui dalam pertemuan …
Read More »Pemprov Kalsel Gelar Rakor Peningkatan Kebugaran Jasmani Atlet Cabang Olahraga 13 Kabupaten/Kota
BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Balai Kesehatan Olahraga Masyarakat (BKOM) Kalsel menggelar Rapat Koordinasi Peningkatan Kebugaran Jasmani Atlet Cabang Olahraga dari 13 Kabupaten/Kota Tahun 2025, dengan mengusung tema “Bekerja Bersama Untuk Atlet Kalimantan Selatan SEGAR (Sehat dan Bugar) Menuju Prestasi Emas”. Kegiatan ini buka langsung oleh Wakil …
Read More »Pemprov Kalsel Dorong Inovasi dan Kualitas Melalui Sosialisasi Jasa Konstruksi
BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Provinsi Kalsel mengadakan sosialisasi mengenai Jasa Konstruksi se Direktorat Jenderal Bina Konstruksi dengan nomor surat 30/SE/Dk/2025 untuk tahun anggaran 2025 di Aula Kantor Dinas PUPR Kalsel, Banjarbaru, Selasa (15/4/2025). Acara tersebut dibuka langsung oleh Kepala Bidang …
Read More »Dari Hasil Survei 91,2 %, Infrastruktur Jalan Arus Mudik Meningkat
JAKARTA, onlinesinarbarito.com – Hasil survei yang dilakukan oleh Kelompok Kajian dan Diskusi Opini Publik Indonesia (KedaiKOPI) menunjukkan tingkat kepuasan tinggi dari para pemudik terhadap rekayasa lalu lintas dan infrastruktur jalan selama musim mudik Idulfitri 1446 H. Dari total responden yang mengikuti survei, sebanyak 91,2 persen menyatakan puas atas kebijakan rekayasa …
Read More »Bupati Murung Raya, Heriyus Hadiri Ramah Tamah Bersama Pemprov Kalteng dan Komisi V DPR RI
Palangka Raya, onlinesinarbarito.com – Bupati Murung Raya, Heriyus, S.E, menghadiri acara ramah tamah bersama Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah dan Komisi V DPR RI yang digelar di Rumah Jabatan Gubernur Kalteng, Senin (14/4/2025).Gubernur Kalteng, H Agustiar Sabran gelar Hasupa Hasundau dengan Komisi V DPR RI di Istana Isen Mulang mengatakan kunjungan …
Read More »Akan Sediakan Pelayanan Transplantasi Organ, RSUD Ulin Banjarmasin Siapkan Legalitas Hukum
BANJARBARU, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan melalui Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ulin Banjarmasin akan mempersiapkan legalitas hukum untuk dapat melakukan pelayanan transplantasi organ di rumah sakit sebagai upaya peningkatan pelayanan di Kalimantan Selatan. Direktur RSUD Ulin Banjarmasin, Diauddin melalui plt Wadir Medik dan Keperawatan RSUD Ulin Banjarmasin, Agung …
Read More »
Sinar Barito Pemersatu Banua