Umum

Disdamkarmat Barito Utara Gelar Patroli Keliling untuk Cegah Kebakaran

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya pencegahan serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi kebakaran di wilayah Muara Teweh dan sekitarnya. (24/3/2025) Kepala Disdamkarmat Barito Utara, Ajirni melalui Kepala Bidang Damkar Tri Indra, menyampaikan imbauan kepada seluruh masyarakat Barito Utara, khususnya warga Muara Teweh, agar selalu memperhatikan kondisi …

Read More »

Wagub Hasnuryadi Silaturahmi ke Kediaman Al-Habib Muhammad Bagir Bin Abdullah Al-Habsyi di Tanjung

TABALONG, onlinesinarbarito.com – Selepas kegiatan Safari Ramadhan ke-11 di Pendopo Bersinar, Wakil Gubernur Kalimantan Selatan didampingi Wakil Bupati Tabalong, Habib M. Taufani Alkaf mengunjungi kediaman rumah Al-Habib Muhammad Bagir Bin Abdullah Al-Habsyi di Tanjung, Kabupaten Tabalong pada Senin (24/3/2025) malam. Pemimpin Majelis Darul Ukhuwah Permata Tabalong itu menyambut hangat kedatangan …

Read More »

Pemdes Sungai Lumbah Gelar Pasar Murah di Momen Ramadhan

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Masih dalam suasana momen dibulan Suci Ramadhan yg ke-24 Pemerintah Desa Sungai Lumbah menggelar pasar murah yang bertempat dihalaman kantor desa setempat. Senin (24/03/2025) pagi . Kegiatan ini diadakan bukti bentuk komitmen pemerintah desa untuk meringankan kebutuhan pokok yang saat ini melambung tinggi,setidaknya meringankan kebutuhan masyarakat. Selain …

Read More »

Disela Perjalanan Safari Ramadan, Wagub Hasnuryadi dan Istri Ellyana Trisya Berbagi Kebahagiaan ke Warga

TABALONG, onlinesinarbarito.com – Wakil Gubernur Kalimantan Selatan, Hasnuryadi Sulaiman dan istri drg. Ellyana Trisya berbagi kebahagiaan kepada warga disela-sela perjalanan Safari Ramadan ke Tabalong pada Senin (24/3/2025). Berangkat dari Banjarmasin pukul 12.50 WITA, Wagub Hasnuryadi  bertolak ke Kabupaten Tabalong beserta rombongannya. Dalam perjalanan Safari Ramadhan ini pun Wagub Hasnuryadi sempat …

Read More »

Wakil Bupati Murung Raya Hadiri Pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Lamandau

PALANGKA RAYA, onlinesinarbarito.com – Wakil Bupati Kabupaten Murung Raya, Rahmanto Muhidin didampingi istrinya Dina Maulidah juga selaku Wakil ketua 1 DPRD Murung Raya menghadiri pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Lamandau, bertempat di Aula Jayang Tingang (AJT), LT. II Kantor Gubernur Kalteng, Senin (24/3/2025).Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) H. Agustiar Sabran atas …

Read More »

Wakil Bupati Murung Raya Bersama Wakil Ketua 1 DPRD Hadiri Pelantikan Ketua TP-PKK Lamandau

PALANGKA RAYA, onlinesinarbarito.com – Bupati Murung Raya (Mura) melalui Wakil Bupati Murung Raya, Rahmanto Muhidin didampingi istrinya Dina Maulidah, juga selaku Wakil Ketua 1 DPRD Murung Raya menghadiri pelantikan Ketua TP-PKK Kabupaten Lamandau, Ketua Tim Pembina Posyandu, Lamandau dan Ketua Dekranasda Lamandau, di aula Jayang Tingang Lt.II Kantor Gubernur Kalteng, …

Read More »

Ekonomi Kapuas Selama 2024 Alami Penurunan

KUALA KAPUAS, onlinesinarbarito.com – Realisasi indikator pertumbuhan ekonomi Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah, selama tahun 2024 mengalami penurunan dari 5,71 persen pada tahun 2023 menjadi 4,95 persen. “Ini berdasarkan pencapaian kinerja pembangunan yang diukur dari indikator makro pembangunan daerah tahun 2024,” kata Wakil Bupati Kapuas, Dodo, Senin (24/3/2025). Hal itu disampaikannya, …

Read More »

DPRD Murung Raya Minta Perusahaan Peduli Kegiatan Kemasyarakatan

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Ketua Komisi 1 DPRD Kabupaten Murung Raya (Mura) Rejikinoor, S.Sos, meminta agar seluruh investor atau perusahaan yang ada di kabupaten Murung Raya peduli dengan kegiatan kemasyarakatan dan keumatan, seperti halnya yang dilakukan PT. Adaro Minerals Indonesia (AMI).Penyampaian itu disampaikan Rejikinoor usai menghadiri kegiatan silaturahmi dan buka …

Read More »

Wakil ketua 1 DPRD Murung Raya Harap Festival Bagarakan Sahur Terlaksana Setiap Tahun

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Wakil Ketua 1 DPRD Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah, Dina Maulidah sangat mengapresiasi festival bagarakan sahur yang diinisiasi Ikatan Cendekiawan Muslim Indonesia (ICMI) kabupaten setempat.“Saya harapkan festival bagarakan sahur ini setiap tahun dilaksanakan karena sangat positif,” kata Dina di Puruk Cahu, Senin (24/3/2025).Menurut Dina, sejak dulu …

Read More »

Saksi Paslon 02 Apresiasi Pelaksanaan PSU dan Hasil Rekapitulasi Pemilu

MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Saksi pasangan calon (paslon) nomor urut 02, Jubendri, menyampaikan apresiasi terhadap jalannya Pemungutan Suara Ulang (PSU) di dua Tempat Pemungutan Suara (TPS) 04 Desa Malawaken dan TPS 01 Melayu. (24/3/2025) Dalam rapat pleno rekapitulasi tingkat kabupaten, Jubendri menegaskan bahwa proses pemilihan telah berjalan dengan baik dan …

Read More »