MARABAHAN, sinarbarito.com – Penjabat Bupati Barito Kuala (Batola), Mujiyat meluncurkan atau Melaunching Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis dan Terintegrasi (Srikandi) dan Tanda Tangan Elektronik (TTE) serta pencananganan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA), di Marabahan, Selasa (13/6/2023). “Bismillahhirahmannirrohim pada hari Selasa 13 Juni 2023 Aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi …
Read More »Mujiyat Berharap Bisa Menjadi Role Model Bupati Batola Terpilih Pilkada 2024
JAKARTA, sinarbarito.com – Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) kembali melaksanakan Rapat Koordinasi Penjabat Kepala Daerah se Indonesia pada 9 Juni 2023 di Sasana Bhakti Praja, Gedung C Kemendagri, Jakarta. Kali ini pun, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian langsung hadir secara fisik untuk bertemu dan berkoordinasi dengan para penjabat bupati, walikota, dan …
Read More »Pemkab Batola Luncurkan Gebyar Suara Panting
MARABAHAN, sinarbarito.com – Pemerintah Kabupaten Barito Kuala (Pemkab Batola) meluncurkan Gerakan Bersama Pemberian Susu Formula untuk Anak Stunting (Gebyar Suara Panting) untuk menekan kasus stunting atau gagal kembang pada balita. Sekretaris Daerah Kabupaten Barito Kuala (Sekdakab Batola), Zulkipli mengatakan gerakan Gebyar Suara Panting merupakan hasil kegiatan rembuk stunting usai Pemkab …
Read More »Penjabat Bupati Mujiyat Lantik 165 Pejabat Fungsional
MARABAHAN, sinarbarito.com – Penjabat (Pj) Bupati, , S.Sn., M.Pd, melantik dan mengambil sumpah 165 pejabat fungsional di lingkungan Pemerintah (Batola), Rabu (21/6/2023). Kegiatan tersebut bertempat di Aula Selidah Kantor Pemkab di Kota Marabahan, , Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel). Hadir dalam acara pelantikan pejabat fungsional formasi tahun 2019, Sekda Batola, Kepala …
Read More »Polsek Permata Intan Giat Minggu Curhat Mendengar Masukan Warga
PURUK CAHU, sinarbarito.com – Kapolsek Permata Intan, Polres Murung Raya Polda Kalimantan Tengah, melaksanakan kegiatan Minggu Curhat bersama tokah masyarakat dan tokoh agama dalam rangka mendengar masukan warga sekaligus meningkatkan Iman dalam melaksanakan tugas di Kelurahan Tumbang Lahung, wilayah Hukum Polsek Permata Intan, Minggu, (16/07/2023).Kegiatan Minggu Curhat itu di pimpin …
Read More »Pemdes Sumpoi Salurkan Bantuan Dana Sosial Kepada Anak Pelajar
PURUK CAHU, sinarbarito.com – Dalam rangka wujudkan rasa kepedulian terhadap anak pelajar yang tidak mampu, Pemerintah Desa Muara Sumpoi, Kecamatan Murung, Kabupaten Murung Raya salurkan bantuan dana sosial kepada 90 orang anak murid siswa, mulai dari anak TK hingga SMA.Menurut Kepala Desa Muara Sumpoi, Jamrani melalui Bendahara Desa, Ropiki mengatakan, …
Read More »Peduli Lingkungan, Polres Bartim Bersihkan Bantaran Sungai Sirau
TAMIANG LAYANG, sinarbarito.com – Kepolisian Resor (Polres) Kabupaten Barito Timur (Bartim), melaksanakan Bakti Sosial dengan membersihkan di bantaran Sungai Sirau, sungai yang berada di tepi Pasar Temanggung Jayakarti Tamiang Layang, Kecamatan Dusun Timur, Kamis (13/07/23).Melalui rilis yang di tulis humas Polres Bartim, “Kapolres Barito Timur AKBP Viddy Dasmasela, SH. SIK, …
Read More »Polres Murung Raya Bersama TNI, dan Instansi Bersinergi Bersihkan Lingkungan
PURUK CAHU, sinarbarito.com – Kapolres Murung Raya, Polda Kalimantan Tengah bersama TNI dan Instansi terkait serta elemen masyarakat secara serentak melaksanakan kegaitan gotong royong pembersihan sampah di wilayah Kabupaten Murung Raya, Kamis (13/07/2023) sejak pagi.Sasaran tempat yang dilaksanakan bersihan di alun-alun Jorih Jerah dalam Kota Puruk Cahu, yakni pembersihan gorong-gorong, …
Read More »Kasat Lantas Polres Bartim Pindah Tugas
TAMIANG LAYANG, sinarbarito.com – Pindah tugas bagi para pejabat adalah hal biasa dimanapun ditugaskan oleh Negara, harus mampu dan bangga sesuai dengan sumpah yang telah diucapkannya.AKP Irfan Mohammad Nur Alireja, S.I.K., yang telah menjabat sebagai kasat lantas Kabupaten Barito Timur sejak tahun 2021, kini resmi pindah tugas menjabat sebagai Kasat …
Read More »Misnohartaku Tegaskan Jika Syarat Lengkap, Dana Desa Langsung Cair
TAMIANG LAYANG, sinarbarito.com – Kepala Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) Kabupaten Barito Timur (Bartim) terus mengingatkan seluruh Kepala Desa agar melengkapi persyaratan yang ditentukan untuk pencairan Dana Desa.“Kalau DD dari Pemerintah Pusat, tidak terpengaruh dengan masa jabatan kades akan tatapi kita berpatok pada Peraturan Menteri Keuangan,” kata Misnohartaku, …
Read More »
Sinar Barito Pemersatu Banua