Muara Teweh – Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Barut) perlu lebih meningkatkan pembangunan pada sektor pertanian. Pasalnya, Kabupaten Berjuluk Bumi Iya Milik Bengkang Turan ini nantinya akan menjadi penyangga Ibu Kota Negara (IKN). Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Nurianto mengungkapkan bahwa saat ini sektor pertanian di wilayah setempat sudah baik dan …
Read More »Legislator Ini Dorong Pemdes Maksimalkan BUMdes
Muara Teweh- Anggota DPRD Kabupaten Barito Utara Riza Faisal mendorong agar pihak pemerintah desa (Pemdes) di daerah setempat bisa memaksimalkan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). Bukan tanpa alasan, menurutnya setiap desa di daerah memiliki berbagai potensi yang bisa di gerakkan melalui usaha milik desa tersebut. “Perlu terus kita dorong agar …
Read More »Penilaian Lomba Desa dan Kelurahan do Apresiasi Ketua Komisi II DPRD
Muara Teweh – Pelaksanaan kegiatan penilaian lomba desa dan kelurahan kategori wilayah tingkat Provinsi Kalimantan Tengah yang dilaksanakan di Desa Benangin II Kecamatan Teweh Timur, mendapat apresiasi dari Ketua Komisi II DPRD Barito Utara, Karianto Saman. Dimana Desa Benangin II Kecamatan Teweh Timur yang mewakili Kabupaten Barito Utara dalam mengikuti …
Read More »DPRD Barut Sambut Baik Rakor Reforma Agraria 2024
Muara Teweh – Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Barito Utara, Karianto Saman menyambut baik atas terselenggaranya rapat koordinasi penyelenggaraan Reforma Agraria Kabupaten Barito Utara tahun 2024 yang diinisiasi oleh kantor ATR/BPN Kabupaten Barito Utara. “Dengan adanya rakor Reforma Agraria Kabupaten Barito Utara tahun 2024, saya juga berharap permasalahan pertanahan di …
Read More »DPRD Barito Utara Rapat Paripurna I Dalam Rangka Penyampaian KUA dan PPAS TA 2025
Muara Teweh – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Barito Utara (DPRD Barut) menggelar rapat paripurna I dalam rangka penyampaian pidato pengantar Bupati Barito Utara terhadap Rancangan Kebijakan Umum Anggaran (KUA) dan Rancangan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) APBD tahun anggaran 2025, di gedung DPRD setempat, Senin (15/7/2024). Rapat paripurna …
Read More »Dewan Apresiasi Program Karya Bhakti TNI Kodim 1013
Muara Teweh – Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Barito Utara Sastra Jaya menyambut baik dan memberikan apresiasi kepada Dandim 1013 Muara Teweh beserta jajarannya yang telah menginisiasi program Karya Bhakti TNI tahun 2024. “Semoga dengan program Karya Bhakti TNI Kodim 1013 Muara Teweh ini jalinan kerjasama dan solidaritas serta sinergitas …
Read More »Dibangunnya Jembatan Sei Intu untuk Kesejahteraan Warga
Muara Teweh – Wakil Ketua II DPRD Kabupaten Barito Utara, Sastra Jaya mengatakan bahwa dibangunnya jembatan Sei Intu ini semata-mata hanya untuk kesejahteraan masyarakat di wilayah Kecamatan Lahei dan umumnya seluruh masyarakat di wilayah Kabupaten Barito Utara yang menggunakan jembatan Sei Intu ini. Hal tesebut dikatakan Wakil Ketua II DPRD …
Read More »Pj Bupati dan Dinas Terkait Konsultasi ke Ditjen Imigrasi, di Apresiasi Dewan Barut
JAKARTA – Wakil Ketua Komisi III DPRD Kabupaten Barito Utara H Surianoor SE menyampaikan apresiasi dan mendukung dengan akan hadirnya unit kerja kantor (UKK) imigrasi di Kabupaten Barito Utara. Menurutnya, masyarakat Barito Utara dan kabupaten tentangga sangat membutuhkan keberadaan kantor imigrasi, mengingat jarak dari Muara Teweh ke kota Palangka Raya …
Read More »Pemkab Barito Utara Ikuti Apkasi Otonomi Expo 2024 di Apresiasi Dewan Barut
JAKARTA – Ketua DPRD kabupaten Barito Utara Hj Mery Rukaini mengapresiasi dan mendukung kegiatan yang diikuti oleh Pemerintah Kabupaten Barito Utara (Pemkab Barut) yaitu kegiatan Asosiasi Pemerintah Kabupaten Seluruh Indonesia (Apkasi) Otonomi Expo tahun 2024, di Hall A & B, Jakarta Convention Center (JCC) Indonesia dari tanggal 10-12 Juli 2024, …
Read More »Rapat Pembahasan Hasil Fasilitasi Raperda di Barito Utara, Hasilkan Dua Poin Penting
Muara Teweh – Rapat pembahasan terkait hasil fasilitasi Raperda tentang Perubahan Ketiga atas Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2016 mengenai Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Barito Utara berlangsung dengan lancar. Rapat dipimpin oleh Hj. Henny Rosgiaty Rusli, SP, MM, dihadiri oleh anggota DPRD serta Asisten Administrasi Umum Sekretaris Daerah, …
Read More »
Sinar Barito Pemersatu Banua