Marabahan

Barito Kuala Torehkan Prestasi Nasional dalam Penyaluran DAK Fisik

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Prestasi secara nasional ditorehkan Pemkab Barito Kuala (Batola) pada triwulan pertama 2025 dalam penyaluran Dana Alokasi Khusus (DAK) Fisik tercepat. Capaian Batola membawa Kalsel sebagai provinsi yang meningkat akselerasi penyaluran DAK Fisik. Batola menjadi pionir dan satu-satunya daerah yang merealisasikan DAK Fisiknya di triwulan I di antara …

Read More »

Musrenbang Batola 2026 Prioritaskan 603 Usulan dari 2.061 Aspirasi Masyarakat

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Kabupaten Barito Kuala (Batola) menggelar Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) Tahun 2026 sebagai bentuk komitmen dalam menyusun arah pembangunan daerah yang lebih inklusif, partisipatif, dan berkelanjutan, Senin (14/4/2025). Musrenbang ini mengusung tema: “Mewujudkan Peningkatan Sumber Daya Manusia untuk Mendukung Pembangunan Perekonomian Berkelanjutan.” …

Read More »

Kolaborasi Pentahelix Tangani Banjir Jejangkit, Pemkab Batola Alokasikan Rp800 Juta

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Bencana banjir yang melanda Kecamatan Jejangkit, Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan, telah menimbulkan dampak signifikan bagi masyarakat setempat. Tak pelak, kolaborasi pentahelix yang melibatkan pemerintah, masyarakat, swasta, akademisi, dan media, upaya penanganan dan pemulihan pasca-banjir penting untuk dilakukan. Pemerintah Kabupaten Barito Kuala melalui Dinas PUPR telah melakukan …

Read More »

Tingkatkan Kualitas Pelayanan Publik, Pemkab Batola Latih Aparatur Desa Anjir Pasar

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Pemerintah Kabupaten Barito Kuala terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas pelayanan publik hingga ke tingkat desa. Salah satu wujud nyatanya adalah pelaksanaan Pelatihan Excellent Service bagi para kepala desa dan perangkat desa se-Kecamatan Anjir Pasar, yang dibuka secara resmi oleh Bupati Barito Kuala H. Bahrul Ilmi, pada …

Read More »

Pemkab Batola Siap Percepat Perbaikan Jalan Demi Konektivitas dan Ekonomi Warga

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Sebagai bentuk komitmen terhadap pembangunan infrastruktur, Bupati Barito Kuala, H. Bahrul Ilmi bersama jajaran meninjau langsung sejumlah titik jalan rusak dibeberapa wilayah kecamatan pada Rabu (9/4/2025). Pemerintah daerah menegaskan bahwa langkah cepat akan segera dilakukan guna memperbaiki infrastruktur yang menjadi urat nadi aktivitas warga. Upaya ini dilakukan …

Read More »

Wabub Batola Pastikan Kesiapan Layanan Kesehatan dan Vaksinasi Haji

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com -Memasuki hari pertama kerja setelah libur Idul Fitri 1446 H, Wakil Bupati Barito Kuala, Herman Susilo, melakukan kunjungan ke RSUD H. Abdul Aziz Marabahan pada Selasa (8/4/2025). Kunjungan ini difokuskan pada peninjauan pelayanan kesehatan serta pelaksanaan vaksinasi meningitis dan influenza sebagai bagian dari persiapan dia untuk menunaikan ibadah …

Read More »

Batola Jadi Lokasi Panen Raya Nasional

MARABAHAN, onlinesinarbarito.com – Senin (7/4/2025) Presiden Prabowo Subianto dan Menteri Pertanian Amran Sulaiman melakukan Panen Raya Padi secara serentak di 14 Provinsi dan 198 Kabupaten/Kota bersama 5.702 petani, 13 Gubernur, 3 Wakil Gubernur, 181 Bupati/walikota, 20 Wakil Bupati/Wakil Walikota, unsur Forkopinda, Bulog, BPS, PT. Pupuk Indonesia. Untuk memastikan panen serentak …

Read More »