MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Barito Utara, M. Iman Topik, bersama Kepala Bidang Bina Marga dan tim teknis kembali melakukan pengecekan lapangan terhadap progres penanganan dan perbaikan jalan nasional di wilayah setempat, Minggu (15/6/2025) siang kemarin. Peninjauan tersebut dilakukan di sejumlah titik …
Read More »Pj Bupati Indra Gunawan Hadiri Penarikan Undian Panen Hadiah Simpedes BRI di Muara Teweh
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Acara tersebut digelar di Cafe Kopi Itah, Sabtu malam (14/6/2025), dan berlangsung meriah dengan antusiasme tinggi dari masyarakat dan para nasabah BRI. Pada kesempatan tersebut Pj Bupati Indra Gunawan menyampaikan apresiasinya atas konsistensi BRI Cabang Muara Teweh dalam menyelenggarakan undian ini secara rutin. Menurutnya, kegiatan tersebut …
Read More »FLS3N Tingkat Kabupaten Resmi Dibuka : Panggung Ekspresi Talenta Bagi Siswa Siswi
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Festival Lomba Seni dan Sastra Siswa Nasional (FLS3N) jenjang SD, MI, dan SMP tingkat Kabupaten Barito Utara Tahun 2025 resmi dibuka pada Sabtu (14/6/2025) di GOR Bulutangkis Muara Teweh. Kegiatan ini menjadi wadah bagi siswa-siswi terbaik di bidang seni dan sastra dari seluruh penjuru Barito Utara …
Read More »FLS3N Barut 2025: 326 Siswa Ikuti Lomba Seni dan Sastra di GOR Muara Teweh
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Sebanyak 326 siswa yang terdiri dari 164 siswa SD/MI dan 162 siswa SMP/MTs mengikuti Festival Lomba Seni Nasional (FLS3N) Kabupaten Barito Utara tahun 2025 yang berlangsung di GOR Muara Teweh. Kegiatan yang dilaksanakan selama dua hari, pada 14-15 Juni 2025, ini menjadi ajang bagi para siswa …
Read More »Disnakertranskop UKM Dukung UMKM Lokal, Tinjau Langsung Produksi Kerupuk Bawang di Bintang Ninggi II
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi dan UKM (Disnakertranskop UKM) Kabupaten Barito Utara, melalui Bidang Usaha Kecil dan Menengah (UKM), melakukan kunjungan langsung ke sentra produksi kerupuk bawang di Desa Bintang Ninggi II, Kecamatan Teweh Selatan, beberapa waktu lalu. Kegiatan kunjungan Bidang UKM Disnakertranskop UKM ini merupakan …
Read More »32 Peserta Pelatihan Mekanik dan Servis AC Ikuti Pembekalan di Aula Disnakertranskop-UKM Barito Utara
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Sebanyak 32 peserta pelatihan dari Kabupaten Barito Utara mengikuti kegiatan pembekalan sebelum menjalani pelatihan mekanik sarana dan servis AC ruang dan mobil. Pembekalan ini digelar di Aula Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi, Koperasi dan UKM (Disnakertranskop-UKM) Kabupaten Barito Utara, Sabtu (14/6/2025). Kepala Disnakertranskop-UKM Barito Utara, M. Mastur, …
Read More »Pj Bupati Indra Gunawan Pimpin Rakor Realisasi Serapan Anggaran Tahun 2025
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Penjabat (Pj) Bupati Barito Utara, Indra Gunawan, memimpin langsung Rapat Koordinasi (Rakor) dalam rangka percepatan realisasi anggaran Pemerintah Kabupaten Barito Utara Tahun Anggaran 2025. Kegiatan ini digelar di Aula Rumah Jabatan Bupati Barito Utara pada Jumat (13/6/2025). Pj Bupati Indra Gunawan menegaskan bahwa rakor ini bertujuan …
Read More »Ketua PGRI Sampaikan Terima Kasih dan Harapan Besar dalam Konferensi Kabupaten Masa Bakti 2025–2030
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Ketua Kabupaten Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Barito Utara, Maslan, S.Pd.I, menyampaikan sambutan hangat sekaligus penuh makna dalam acara Konferensi Kabupaten PGRI Barito Utara Masa Bakti 2025–2030 yang digelar di Aula Bappedalitbang Barito Utara, Jumat (13/6/2025). Dalam sambutannya, Maslan mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada seluruh …
Read More »Ketua PGRI Kalteng Dr Diplan : Barito Utara Jadi Teladan Organisasi PGRI di Kalteng
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Ketua Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Provinsi Kalimantan Tengah, Dr. Diplan, S.Pd., M.Pd., secara resmi membuka Konferensi Kabupaten PGRI Barito Utara yang digelar di Aula Bappedalitbang, Jumat (13/6/2025). Dalam sambutannya, Dr Diplan memberikan apresiasi tinggi terhadap kemajuan dan tata kelola organisasi PGRI di Kabupaten Barito Utara. …
Read More »Kadis PUPR Barut Tinjau Pembangunan IPLT di Km 13 Jalan Muara Teweh–Puruk Cahu
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Barito Utara, M. Iman Topik, didampingi Kepala Bidang Cipta Karya, Ignasius, meninjau langsung lokasi pembangunan Instalasi Pengolahan Lumpur Tinja (IPLT) yang berlokasi di Jalan Negara Muara Teweh–Puruk Cahu Kilometer 13, tepatnya di Desa Mukut, Kecamatan Lahei, Jumat …
Read More »
Sinar Barito Pemersatu Banua