Kalteng

Dewan Mura Apresiasi Desa Bahitom Sebagai Percontohan Desa Anti Korupsi

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Kalangan DPRD Kabupaten Murung Raya (Mura) mendukung upaya Pemerintah Kabupaten Murung Raya, Kalimantan Tengah mempersiapkan Desa sebagai percontohan Desa Antikorupsi. Salah satu Desa Bahitom, Kecamatan Kabupaten Murung, menjadi Desa percontohan Desa Antikorupsi.Dukungan itu disampaikan Ketua DPRD Kabupaten Murung Raya, Rumiadi, S.E.,S.H.,M.H, setelah dirinya mengetahui Desa Bahitom sudah …

Read More »

DPC PDIP Murung Raya Gelar Buka Puasa Bersama Tokoh Masyarakat dan Anak Yatim

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Pengurus DPC PDI Perjuangan Kabupaten Murung Raya memanfaatkan momen bulan Ramadhan 1446 H/2025 M dengan menyelenggarakan kegiatan buka puasa bersama tokoh masyarakat dan Anak Yatim dikantor DPC Kota Puruk Cahu, Minggu (9/3/2025) sore.Kegiatan buka bersama ini dipimpin Ketua DPC Kabupaten Murung Raya, Dr. Doni, dan Ketua …

Read More »

Kapolres Bartim Berbagi Kebaikan di Bulan Suci Ramadhan

TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Kapolres Barito Timur, AKBP Eddy Santoso, S.I.K., M.H., menyalurkan bantuan sembako kepada warga di Desa Haringen dan Desa Katambung, Kecamatan Dusun Timur, Minggu (09/03/2025) pukul 15.00 WIB. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian Polres Barito Timur dalam menyambut bulan suci Ramadhan. Dalam kegiatan tersebut, Kapolres didampingi …

Read More »

Satresnarkoba Amankan Tujuh Paket Kecil Sabu dan Barbuk

TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Satuan Reserse Narkoba (Satresnarkoba) Polres Barito Timur, Polda Kalteng kembali menunjukkan komitmennya dalam memberantas peredaran narkotika di wilayah hukum Barito Timur. Pada Sabtu (8/3/2025) sekitar pukul 02.30 WIB, tim berhasil mengungkap kasus peredaran narkotika jenis sabu di Jalan Pesantren Tabuk Luar, Kelurahan Ampah Kota, Kecamatan Dusun …

Read More »

Dewan Minta Warga Waspada Banjir Akibat Cuaca Ekstrem

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Wakil ketua Komisi II DPRD Murung Raya, Johansyah, S.E, mengingatkan warga yang berada dibantaran sungai barito untuk waspada terhadap potensi banjir akibat cuaca ekstrem.Ajakan ini di sampaikanya karena beberapa hari telakhir ini ujan terus di wilayah Kabupaten Murung.“Kami minta seluruh masyarakat yang berada dekat bantaran sungai …

Read More »

DPRD Apresiasi Inisiatif Disperindag dan Polres Gelar Pasar Murah di Bulan Ramadhan

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Polres Murung Raya bersama Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Murung Raya menggelar Bazar Pasar Murah berlokasi di Jalan Jenderal Sudirman Puruk Cahu, Sabtu (8/3/2025) sore. Dengan dibukanya Pasar Murah tersebut, Ketua Komisi II DPRD Kabupaten Murung Raya, Bebie, S.Sos.,S.H.M.M.,M.AP, mengapresiasi atas inisiatif Disperindag Murung Raya dan …

Read More »

Disperindag Murung Raya Bersama Polres Gelar Pasar Murah di Bulan Ramadhan 1446 H

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Polres Murung Raya (Mura) Polda Kalteng bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kab. Murung Raya menggelar Bazar Pasar Murah yang berlokasi di Jalan Jenderal Sudirman Puruk Cahu, Sabtu (8/3/2025) sore.Pasar Murah ini disambut antusias warga, ini merupakan inisiatif dari Polres Murung Raya bersama Disperindag untuk …

Read More »

Kapolres Bartim Berbagi Keberkahan di Bulan Suci Ramadhan

TAMIANG LAYANG, onlinekoranbarito.com – Dalam rangka berbagi keberkahan di bulan suci Ramadhan, Kapolres Barito Timur, Polda Kalteng, AKBP Eddy Santoso, S.I.K., M.H., melaksanakan kegiatan pembagian takjil kepada masyarakat. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu (08/03/2025) di depan Mako Polres Barito Timur, Tamiang Layang. Dalam kegiatan tersebut, Kapolres bersama anggota membagikan takjil …

Read More »

Kompi 2 Batalyon C Pelopor Satbrimob Kalteng Gelar Aksi Jumat Bersih Bersama Pengurus Masjid

PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Personel Kompi 2 Batalyon C Pelopor Satbrimob Polda Kalteng melaksanakan kegiatan Jumat bersih di Masjid Agung Al-Istiqlal, Kota Puruk Cahu, Kabupaten Murung Raya, Jumat (07/03/2025). IPDA Jensen mengatakan, kegiatan pihak tersebut sebagai bentuk kepedulian personel terhadap kebersihan lingkungan supaya masyarakat melaksanakan ibadah aman dan nyaman.“Kegiatan kami …

Read More »

Warnita Heriyus Resmi Dilantik Sebagai Ketua TP-PKK dan Ketua Tim Pembina Posyandu Murung Raya

PALANGKA RAYA, onlinesinarbarito.com – Ketua Tim Penggerak Pemberdayaan dan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) sekaligus Ketua Kader Posyandu Provinsi Kalimantan Tengah, Aisyah Thisia Agustiar Sabran, resmi melantik Warnita Heriyus sebagai Ketua TP-PKK sekaligus Ketua Tim Pembina Posyandu Kabupaten Murung Raya (Mura) periode 2025-2030.Pelantikan ini berlangsung di Aula Jayang Tingang Lantai II Kantor …

Read More »