TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Tiga pasangan calon (paslon) bupati dan wakil bupati Kabupaten Barito Timur, resmi untuk berkontestasi dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 setelah penetapan nomor urut dilakukan dalam Rapat Pleno Terbuka Komisi Pemilihan Umum (KPU) Senin, (23/9/2024). Acara pengundian nomor urut yang berlangsung di halaman kantor KPU tersebut …
Read More »Pasangan YA Raih Nomor Urut 1
TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Dengan penuh keyakinan, pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur, M Yamin dan Adi Mula Nakalelu, yang akrab disapa “YA”, melangkah mantap setelah meraih nomor urut 1 dalam pengundian Pilkada Barito Timur 2024 Senin, (23/9/2024). Tidak hanya melihat nomor ini sebagai keberuntungan, mereka juga menilainya …
Read More »Pasangan Arah Usung Simbol Persatuan Bartim Bahagia
TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Barito Timur, Ariantho S Muler dan H Ahmadi, yang dikenal dengan julukan “Arah,” resmi mendapatkan nomor urut 3 dalam pengundian nomor urut Pilkada Barito Timur 2024. Ketua Tim Pemenangan Arah, Drs. H. Zain Alkim, Senin (23/9/2024) mengungkapkan bahwa nomor ini …
Read More »Warga Desa Puri Dihebohkan Penemuan Mayat Tergantung di Kebun Karet
TAMIANG LAYANG, onlinesinarbarito.com – Warga Desa Puri, Kecamatan Raren Batuah, Kabupaten Barito Timur, dikejutkan dengan penemuan mayat yang tergantung di sebuah pohon di kebun karet milik warga setempat. Mayat tersebut diketahui adalah Muhammad Nor, seorang pria berusia 27 tahun, warga Desa Rodok, Kecamatan Dusun Tengah. Kapolres Bartim AKBP Viddy Dasmasela …
Read More »Peringati HUT ke 79 TNI, Kodim 1013 Mtw Baksos Donor Darah dan Pembagian Sembako Gratis
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke 79 TNI tahun 2024, Kodim 1013 Muara Teweh (Mtw) menggelar kegiatan bakti sosial (Baksos) donor darah, pengobatan massal dan pembagian sembako di Makodim setempat, Minggu (22/9/2024). Dalam kegiatan tersebut dihadiri, Dandim 1013 Mtw Letkol Inf Agussalim Tuo, Ketua …
Read More »Anggota DPRD Dapil II Dukung Desa Bersinar di Tetapkan di Desa Jangkang Baru
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Dengan telah ditetapkannya Desa Jangkang Baru, Kecamatan Lahei Barat, Kabupaten Barito Utara sebagai Desa Bersinar (Bersih dari Narkoba) oleh Pj Bupati Muhlis melalui Asisten Sekda Eveready Noor, mendapat dukungan dari anggota DPRD Daerah Pemilihan (Dapil) 2 Barito Utara, Jiham Nur. “Peredaran narkoba tidak hanya di wilayah …
Read More »Rangkaian HUT TNI ke 79, Kodim 1013 Mtw Gelar Pengobatan Massal dan Pembagian Sembako
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) TNI ke 79 tahun 2024, Kodim 1013 Muara Teweh melaksanakan kegiatan pengobatan massal dan pembagian sembako yang dilaksanakan di Pondok Pesantren Yasin Kelurahan Jingah Kecamatan Teweh Baru, Sabtu (21/9/2024). Hadir dalam kegiatan tersebut Pimpinan Ponpes Ustadz H Rusmadi Darsani …
Read More »KPU Barito Utara Tetapkan Rekapituliasi DPT Barito Utara 114.980 Pemilih
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Barito Utara (KPU Barut) menetapkan rekapitulasi Daftar Pemilih Tetap (DPT) Kabupaten Barito Utara pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati Serentak Tahun 2024. Penetapan DPT ini dilaksanakan pada rapat pleno terbuka di Aula pertemuan Hayak Tamara Hotel, Sabtu (21/9/2024). …
Read More »Kepala Disdikbud Mura Tutup Kegiatan Pendampingan dan Peningkatan Sistem Pendidikan PAUD
PURUK CAHU, onlinesinarbarito.com – Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Murung Raya (Mura), Putu Suranta, S.Pt.,M.AP, menutup kegiatan pendampingan dan peningkatan sistem Pendidikan PAUD dalam rangka cegah stunting, di GPU Tira Tangka Balang, Sabtu (21/9/2024). Putu Suranta mengatakan, kegiatan ini merupakan bagian penting dari upaya kita bersama untuk meningkatkan …
Read More »KPU Barito Utara Gelar Rapat Pleno Terbuka Penetapan DPT Pilkada 2024
MUARA TEWEH, onlinesinarbarito.com – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Barito Utara menggelar rapat pleno terbuka rekapitulasi dan penetapan daftar pemilih tetap (DPT) pemilihan Gubernur/Wakil Gubernur Kalimantan Tengah dan Bupati/Wakil Bupati Barito Utara Tahun 2024 di Aula pertemuan Hayak Tamara Hotel, Sabtu (21/9/2024). Rapat pleno dibuka Ketua KPU Barito Utara, Siska …
Read More »
Sinar Barito Pemersatu Banua